REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Mantan pemain Manchester United (MU), Roy Keane, ragu Tottenham Hotspur bisa juara Liga Primer Inggris musim ini, meski skuad the Lilywhites mampu memuncaki klasemen sementara setelah...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Liga Primer Inggris sedang mengusahakan kalau pertandingan yang digelar di venue netral tidak lebih dari empat laga. Bahkan, Liga Primer sedang berusaha agar Liverpool bisa memenangkan...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Bernardo Silva mengakui bahwa upaya Manchester City mempertahankan gelar juara Liga Primer Inggris menjadi sangat mengecewakan. Tetapi ia percaya City masih punya harapan.
City kini...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Liverpool sukses mengalahkan Manchester United (MU) dengan skor 2-0 pada lanjutan Liga Primer Inggris 2019/2020 di Stadion Anfield, Ahad (19/1). Dalam kemenangan itu, suporter the Reds...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Bek Liverpool, Virgil van Dijk, menolak mengatakan perburuan titel Liga Primer Inggris musim 2019/2020 sudah berakhir. Menurutnya, tim lain masih berkesempatan menjadi juara, meski jarak poin...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Legenda sepak bola Inggris, Michael Owen, meyakini jalan Liverpool menuju tangga juara Liga Primer Inggris semakin mulus. Hal ini berkat selisih poin yang besar dengan klub...
REPUBLIKA.CO.ID,
Liverpool Vs Wolverhampton Wanderers
Liga Primer Inggris
Ahad (29/12) Pukul 23.30 WIB
di Stadion...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Mantan bintang Arsenal, Thierry Henry, mengomentari pencapaian Liverpool yang sudah mengantongi 17 kemenangan di Liga Primer Inggris. Terakhir, the Reds membantai Leicester City 4-0 pada boxing...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Bek Liverpool Andy Robertson belum mampu move on dari kegagalan di Liga Primer Inggris musim lalu. Robertson ingin the Reds memperlebar selisih poin demi memastikan gelar...
REPUBLIKA.CO.ID,
Liverpool Vs Watford
Liga Primer Inggris
Sabtu (14/12) Pukul 19.30 WIB
Stadion...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Rafael Benitez memprediksi Liverpool menjuarai Liga Primer Inggris musim 2019/2020. Eks pelatih Liverpool era 2000-an itu melihat, mantan skuatnya memiliki bekal yang cukup untuk meraih gelar...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Manchester City sukses mempertahankan gelar setelah mengunci gelar juara Liga Primer Inggris musim ini. Citizen hanya terpaut satu angka dari Liverpool yang harus puasa finis di...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Liga Primer Inggris telah memasuki pekan terakhir, duo Manchester City dan Liverpool, bersiap hadapi laga penentu. Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengaku tidak merasa gelisah jelang...
REPUBLIKA.CO.ID, REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Liverpool akan menjamu Huddersfield Town pada laga lanjutan Liga Primer Inggris di Stadion Anfield, Sabtu (27/4) dini hari WIB. Pelatih Liverpool Juergen Klopp bertekad meraih...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester City sukses mengamankan tiga poin melalui gol cepat Philip Foden pada menit kelima ketika menjamu Tottenham Hotspur pada lanjutan Liga Primer Inggris pekan ke-34 di...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Pelatih Liverpool Juergen Klopp menatap sejumlah laga akhir untuk perburuan gelar juara Liga Primer Inggris saat timnya bersiap menjamu klub peringkat ketiga klasemen, Tottenham Hotspur, pada...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Kapten Liverpool Jordan Henderson memahami kerinduan penggemar terhadap trofi Liga Primer Inggris. Maklum, sudah 29 tahun the Reds belum meraih gelar tersebut.Henderson menegaskan, hasrat untuk menjadi...
REPUBLIKA.CO.ID Manchester City Vs WatfordLiga Primer InggrisAhad (10/3) Pukul 00.30 WIBStadion Etihad(kapasitas 46.708 kursi)Manchester City 9 Laga Terakhir ...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Kiper Liverpool Alisson Becker menyatakan, timnya tak gugup berjuang memperebutkan gelar juara Liga Primer Inggris untuk pertama kalinya dalam 29 tahun. Saat ini, Manchester City kembali...
REPUBLIKA.CO.ID, WEMBLEY -- Langkah Manchester City untuk merengkuh gelar juara Liga Primer Inggris kian dekat setelah menaklukkan tuan rumah Tottenham Hotspur pada lanjutan Liga Primer pekan ke-34 di Stadion...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Arsitek Manchester City Pep Guardiola masih mencemaskan timnya belum dapat memastikan gelar juara Liga Primer Inggris dalam pertandingan Sabtu (14/4) malam atau Ahad (15/4) pagi WIB...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Mantan pemain Liverpool Michael Owen menilai laga derby Manchester akhir pekan nanti tak berpengaruh dalam perebutan gelar juara Liga Primer Inggris. Meski begitu, ia tetap percaya...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Manchester City berhasil memetik poin sempurna kala bertandang ke markas Everton dalam laga Liga Primer Inggris pekan ketiga di Goodison Park, Liverpool. City menang dengan hasil...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Kapten Chelsea John Terry menyebut keberhasilan timnya menjuarai Liga Primer Inggris 2014/2015 menjadi pertanda dimulainya era baru kesuksesan the Blues. Setelah lima tahun menanti, Chelsea akhirnya...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Manager Chelsea Jose Mourinho mengatakan tingkat pengalaman di skuad Chelse sangat krusial dalam memperoleh gelar di musim ini. Ia menyebutkan Terry, Cech, Mikel dan Drogba tergolong...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Wayne Rooney mem-posting foto di akun Facebook-nya dengan mengalungkan empat medali Premiere League yang telah diraihnya bersama Manchester United. Dia pun sudah tak sabar menambah medali...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER--Terlalu lama Kota Manchester, Inggris dipenuhi lautan suporter warna merah selepas akhir musim Liga Primer Inggris. Terutama ketika Alex Ferguson menjadi nahkoda Manchester United dua dekade belakangan. Namun...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Legenda sepakbola dunia, Diego Maradona menilai Manchester City dapat meraih juara Liga Primer Inggris musim ini. Asalkan, mereka tak perlu takut dan tidak menerapkan taktik defensif...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER--Arsitek Manchester United (MU) Sir Alex Ferguson tak mempersoalkan ulah striker andalannya, Wayne Rooney, yang kepergok merosok dan buang air sembarangan usai dugem. Apalagi, Rooney berhasil membuat Ferguson...
MANCHESTER--Arsitek Manchester United (MU), Sir Alex Ferguson, menolak menyerah dalam perebutan gelar juara Liga Primer Inggris. Meski nasib MU akan ditentukan tim lawan, namun Ferguson tetap optimistis MU mampu...
LONDON--Tottenham Hotspur membuat nafas perburuan perebutan gelar juara Liga Primer Inggris kembali memanjang setelah menang 2-1 atas pemuncak klasemen, Chelsea, dalam pertandingan dramatis, Ahad dinihari WIB (18/4). Persaingan untuk...